Wednesday, September 25, 2013

Angin Ribut

0152 ; Angin Ribut -------------------------- From: "Ari Sartono" Pada suatu hari Jakarta dilanda hujan deras dan angin ribut, setelah hujan dan angin reda dua orang sahabat yang tinggal berjauhan saling bertemu dan menceritakan kejadian yang baru saja terjadi. A: Wah... hujan tadi membuat banjir dan anginnya membuat atap-atap rumah menjadi hancur dan pohon-pohon pada rubuh. B: Iya... serem betul itu hujan tadi, ditempatkan juga pohon-pohon pada rubuh, tapi ada yang aneh ada satu tenda dipingggir jalan yang tidak terbang dibawa angin. A: Masak sih... soalnya atap rumah aja sanggup diterbangkan angin. B: Benar... aku juga mulanya tak percaya, tapi setelah aku melihat sendiri ternyata betul juga, dan aku jadi maklum. A: Kenapa? B: Tenda itu ternyata untuk jualan jamu. A: Lho.. apa hubungannya? B: Iya... jamu TOLAK ANGIN!!! A: Sialan!!!!!

Related Posts by Categories



0 comments :

Post a Comment

mohon koreksinya apabila salah (CMIIW), silahkan berkomentar dengan baik, penulis tidak bertanggung jawab atas apa yang anda sampaikan, jadi silahkan anda bertanggung jawab dengan apa yang anda sampaikan, terima kasih telah berkunjung, semoga bermanfaat [ baca disclaimer]